Pastor Asran Making,SS.CC

Kumpulan Artikel Pastor Asran Making,SS.CC

Dilema Kristianitas & Agama-Agama Dunia Lain (dilema teologis-6)

( Oleh: Romo Asran Making, SSCC ) Apakah Kristen adalah satu-satunya agama yang benar? Pengantar Berbagai tindakan terorisme yang berlandaskan pada ajaran agama tertentu seringkali terjadi dalam dunia dewasa ini. Peristiwa terbaru terjadi pada hari kamis yang lalu, tanggal 14 Januari 2016 di Sharina, Jakarta, membuka mata kita bahwa ternyata agama yang seharusnya menjadi agen

Dilema Kristianitas & Agama-Agama Dunia Lain (dilema teologis-6) Read More »

Dilema Kejahatan : Mengapa Allah Membiarkan Orang Tak Bersalah Menderita? (dilema teologis-5)

( Oleh: Romo Asran Making, SSCC ) Pengantar Banyak berita di media masa menghadirkan dilemma dalam hati dan mengguncang iman orang Kristiani. Umat Kristen percaya bahwa Allah kita adalah Allah yang Maha tahu, Maha cinta, dan Maha kuasa. Namun realitas yang terjadi adalah banyak orang tak bersalah meninggal karena bencana alam, atau akibat tindakan jahat

Dilema Kejahatan : Mengapa Allah Membiarkan Orang Tak Bersalah Menderita? (dilema teologis-5) Read More »

Apakah Kita membutuhkan Kristus atau Dapatkah Kita Menyelamatkan Diri Kita Sendiri? (dilema teologis-4)

( Oleh : Pastor Asran Making,SS.CC ) DILLEMA KESELAMATAN DAN KEBAIKAN MANUSIA; Pengantar “Sebab Allah mengutus AnakNya ke dalam dunia bukan untuk menghakimi dunia, melainkan untuk menyelamatkannya oleh Dia.” (Yoh 3:17). Tidak ada pengakuan iman Kristiani yang paling utama, selain “Yesus Kristus adalah penyelamat dunia.” Tapi apakah yang sebenarnya dimaksudkan dengan menyelamatkan? Kita menyelamatkan orang yang

Apakah Kita membutuhkan Kristus atau Dapatkah Kita Menyelamatkan Diri Kita Sendiri? (dilema teologis-4) Read More »

Bagaimana Allah Berbicara Kepada Kita? (dilema teologis-3)

Pengantar Seperti apakah relasi antara Allah dan manusia? Bagaimana orang bisa mengalami Allah? Pertanyaan ini menghantar kita pada diskusi bagaimana Allah hadir dalam hidup manusia dan seluruh ciptaan. Atas pertanyaan ini, kita akan menemukan dua jawaban yang berbeda; yang satu menekankan kemahakuasaan Allah sehingga antara Allah dan manusia teradapat jurang yang dalam dan yang lain

Bagaimana Allah Berbicara Kepada Kita? (dilema teologis-3) Read More »

Kitab Suci:  Apakah semua yang tertulis dalam Kitab Suci benar secara historis? (dilema teologis-2)

Pengantar KS adalah Sabda Allah yang diungkapkan dalam bahasa manusia. Dalam hal ini Allah adalah pengarang, “Allah memilih orang-orang yang digunakanNya sementara mereka memakai kecakapan dan kemampuan mereka sendiri, supaya – sementara Dia berkarya dalam dan melalui mereka – semua itu dan hanya itu yang dikehendakiNya sendiri dituliskan oleh mereka sebagai pengarang yang sungguh-sungguh.” (DV

Kitab Suci:  Apakah semua yang tertulis dalam Kitab Suci benar secara historis? (dilema teologis-2) Read More »

Apa saja yang diketahui Yesus & kapan? (dilema teologis-1)

Kristologi :  Apa saja yang diketahui Yesus dan kapan ? Kitab Suci :  Apakah semua yang tertulis dalam KS adalah kebenaran historis? Kehadiran Allah :  Bagaimana Allah berbicara kepada kita? Keselamatan :  Apakah kita membutuhkan Kristus, atau kita bisa meyelamatkan diri sendiri? Penderitaan :  Mengapa Allah membiarkan orang tak berdosa menderita? Agama-agama :  Apakah Kristen

Apa saja yang diketahui Yesus & kapan? (dilema teologis-1) Read More »

Mencintai Kitab Suci ? Mengapa Tidak ?

( Oleh : Pastor Asran Making,SS.CC ) DONGENG SEBELUM TIDUR             Kuingat masa kecilku, setiap malam sebelum tidur ibuku menceriterakan dongeng kepada kami. Karena ibu hanya lulusan SD sehingga dongeng yang diceriterakan pun sangat terbatas. Maka kadang ia mengulang lagi dongeng yang pernah ia ceriterakan. Pada suatu malam, ibuku menceriterakan lagi dongeng “Kancil dan Buaya”.

Mencintai Kitab Suci ? Mengapa Tidak ? Read More »

Scroll to Top