Keterbatasan biaya, tak surutkan semangat berlomba, Lingk. Sto.Lukas
Sukacita persiapan dan lomba menghias pohon Natal, Bapak, Ibu dan adik-adik di Lingkungan Santo Lukas, wilayah Citra 3, dalam mengikuti lomba membuat pohon natal untuk kemeriahan Natal 2019 di Gereja Sta. Odilia Citra Raya, meskipun dengan keterbatasan biaya dan tenaga, namun tetap dengan semangat dan kompak, terlepas seusai menunaikan tugas kor, misa ke 2, minggu, […]
Keterbatasan biaya, tak surutkan semangat berlomba, Lingk. Sto.Lukas Read More »