KAJ

Kunjungan Kardinal Ignatius Suharyo ke Paroki Citra Raya, 17 Mei 2023

Citra Raya – Tangerang.  Rabu, 17 Mei 2023.  Mgr. Kardinal Ignatius Suharyo mengunjungi Gereja Santa Odilia, Paroki Citra Raya, bersama dengan komunitas Focollare dari berbagai negara yaitu Palestina, Jerman, Italia, Brazilia, Filipina dan Spanyol yang diketuai oleh Mrs. Margaret Karram. Kedatangan tersebut langsung disambut hangat oleh Romo Felix Supranto, SS.CC, Romo Richardus Matius Bili, SS.CC, […]

Kunjungan Kardinal Ignatius Suharyo ke Paroki Citra Raya, 17 Mei 2023 Read More »

Komsos Paroki Santa Odilia Mengikuti Komsos Gathering KAJ

Pada hari Sabtu tanggal 27 Agustus 2022, para anggota tim Komsos se-Keuskupan Agung Jakarta berkumpul bersama di Gereja Santo Barnabas, Pamulang untuk mengadakan gathering yang mengusung tema “The New Era of Komsos. We Listen We Do”. Kegiatan ini adalah kegiatan tatap muka perdana bagi Komsoser setelah pandemi Covid-19 merebak selama dua tahun terakhir. Sekitar 35

Komsos Paroki Santa Odilia Mengikuti Komsos Gathering KAJ Read More »

Workshop Ramah Difabel TSBP3 Pertemuan ke-6

Kehidupan menggereja dan hak untuk menerima kabar sukacita dari Allah sejatinya berlaku bagi seluruh umat tanpa terkecuali, begitu juga bagi saudara-saudara kita yang difabel teristimewa para penyandang bisu dan tuli. TSBP3  (Tim Sinergi Bidang Prioritas 3) yang didalamnya terdapat Komisi Liturgi, Komisi Katekese dan Komisi Kerasulan Kitab Suci, dibentuk dengan  tujuan  Memperdalam pelayanan gereja di

Workshop Ramah Difabel TSBP3 Pertemuan ke-6 Read More »

KPKS, periode 2022 – Informasi Pendaftaran Angkatan 8

Kepengurusan Sema Kursus Pendidikan Kitab Suci Santo Paulus Cabang Tangerang periode 2022, menyampaikan Informasi dalam bentuk video mengenai KPKS St. Paulus Tangerang dan Informasi Pendaftaran Angkatan 8 di Gereja St. Odilia, Paroki Citra Raya. Adapun tujuan video ini adalah diharapkan umat Katolik terpanggil untuk ikut mendalami Kitab Suci sebagai salah satu sumber iman Katolik, yang

KPKS, periode 2022 – Informasi Pendaftaran Angkatan 8 Read More »

Misa Pembukaan Bulan Maria dan Jumat Pertama

*Ikuti Misa Pembukaan Bulan Maria & Jumat Pertama* yang ditayangkan di channel Youtube Komsos Odilia dengan klik link berikut : https://s.id/odiliacitraraya Link re-stream Misa Jumat Pertama dan Rosario pukul 8.30 pagi https://youtu.be/qILL9_mBdmI     Nantikan re-stream berikutnya di Channel YouTube Komsos Odilia Citraraya: https://www.youtube.com/channel/UC4vowEFy-6FLF9h2_hvFrRw Silahkan subscribe dan share untuk mendukung kemajuan Komsos Paroki kita tercinta.

Misa Pembukaan Bulan Maria dan Jumat Pertama Read More »

Umat Katolik dan Protestan diajak rayakan Natal dengan membela hak asasi manusia

“Marilah merayakan Natal bukan hanya dengan nyanyian dan pujian, tapi juga dengan upaya konkret untuk hidup dalam hikmat Allah. Kita diajak membela hak-hak asasi manusia sebagai ungkapan kewajiban asasi manusia. Perayaan kelahiran Yesus, Sang Juruselamat, menjadi saat dan kesempatan untuk memahami hakikat hak asasi manusia (HAM) secara baik dan benar, menyadari luhurnya martabat manusia dan

Umat Katolik dan Protestan diajak rayakan Natal dengan membela hak asasi manusia Read More »

Bulan Kitab Suci 2018

Pemilihan tema “BERSATU DALAM TERANG FIRMAN” adalah sebuah kontekstualisasi Komisi Kerasulan Kitab Suci KAJ dalam mewujukan penghayatan Sila Ke-3 Pancasila: PERSATUAN INDONESIA, yang menjadi arah dan dasar Gereja KAJ sepanjang tahun 2018. Mencintai sabda Tuhan sudah menjadi bagian dari umat katolik di Jakarta. Banyak kegiatan dan program-program yang membantu kita semua untuk makin akrab dan asyik

Bulan Kitab Suci 2018 Read More »

Lewat Museum Katedral, Umat KAJ Diajak Pikul Tanggung Jawab Sejarah

Uskup Agung Jakarta Mgr Ignatius Suharyo Hardjoatmodjo meresmikan Museum Katedral yang baru selesai direnovasi dan terletak di kompleks Paroki Katedral St. Perawan Maria Diangkat ke Surga di Jakarta Pusat pada Rabu (14/11) sore. Di hadapan para uskup dan sejumlah imam serta umat awam, Mgr Suharyo mengatakan Museum Katedral hendaknya tidak sekedar merupakan tempat menyimpan benda-benda

Lewat Museum Katedral, Umat KAJ Diajak Pikul Tanggung Jawab Sejarah Read More »

Sidang Sinodal KWI memilih lagi Mgr Suharyo sebagai ketua dan Mgr Subianto sebagai sekjen KWI

Sidang Sinodal KWI 2018 yang berlangsung di Bandung 5-13 November 2018 kembali memilih Uskup Agung Jakarta Mgr Ignatius Suharyo Pr sebagai Ketua KWI dan Uskup Bandung Mgr Antonius Subianto Bunjamin OSC sebagai Sekretaris Jenderal KWI untuk periode 2018-2021. Demikian hasil pemilihan fungsionaris KWI 2018 yang merupakan bagian dari Sidang Sinodal KWI 2018 bertema “Hak Asasi

Sidang Sinodal KWI memilih lagi Mgr Suharyo sebagai ketua dan Mgr Subianto sebagai sekjen KWI Read More »

KWI dan PGI Sepakat Supaya Urusan Sekolah Minggu Jadi Tugas Gereja

Dua lembaga Kristen, Konferensi Waligereja Indonesia (KWI) dan Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI) sepakat supaya urusan sekolah minggu jadi tugas gereja. Hal ini dinilai jadi cara terbaik supaya sekolah minggu tidak terjebak pada birokratisasi. Jika sebelumnya PGI sudah melayangkan protes terkait RUU pesatren dan pendidikan agama, maka kali ini KWI sendiri tengah menyusun daftar pasal

KWI dan PGI Sepakat Supaya Urusan Sekolah Minggu Jadi Tugas Gereja Read More »

Lomba Design Logo Tema Pastoral-Evangelisasi 2019

KEUSKUPAN AGUNG JAKARTA “Amalkan Pancasila: Kita Berhikmat, Bangsa Bermartabat” LATAR BELAKANG LOMBA Tahun Pastoral Evangelisasi 2018 “AMALKAN PANCASILA: KITA BHINNEKA, KITA INDONESIA” sebagai arah gerak bersama Gereja Keuskupan Agung Jakarta sepanjang 2018 akan segera berakhir. Arah Dasar Keuskupan Agung Jakarta tahun 2016-2020 mengamanatkan sebuah gerak kehidupan menggereja “Amalkan Pancasila” sebagai cara mencapai tujuan Gereja yang dicita-citakan

Lomba Design Logo Tema Pastoral-Evangelisasi 2019 Read More »

Lomba Dokumentasi Kegiatan Masa Prapaskah Tahun Persatuan Tingkat Paroki

Kegiatan “Kita Bhinneka, Kita Indonesia” selama masa PRAPASKAH di PAROKI direkam dalam bentuk VIDEO (max. durasi 3 – 7 menit) menggunakan kamera Handphone atau Kamera Handycam atau Kamera apa saja. Hasil rekaman VIDEO wajib di Upload ke YOUTUBE dan LINK ALAMAT YOUTUBE-nya dikirimkan ke ALAMAT EMAIL PANITIA LOMBA, yaitu raka@hidup.tv dilengkapi identitas lengkap peserta (Nama Koordinator, Nama Lingkungan/Wilayah dan

Lomba Dokumentasi Kegiatan Masa Prapaskah Tahun Persatuan Tingkat Paroki Read More »

IKUTI…! Lomba Vlog 2018: Rekam Video Pertemuan/ Kegiatan APP di Lingkungan/ Wilayah Anda

Pertemuan atau Kegiatan APP di Lingkungan/Wilayah direkam dalam bentuk VIDEO (max. durasi 3 menit) menggunakan Kamera Handphone atau Kamera Handycam atau Kamera apa saja. Hasil rekaman VIDEO wajib di Upload ke YOUTUBE dan LINK ALAMAT YOUTUBE-nya dikirimkan ke ALAMAT EMAIL PANITIA LOMBA, yaitu raka@hidup.tv dilengkapi identitas lengkap peserta (Nama Koordinator, Nama Lingkungan/Wilayah dan asal Paroki,

IKUTI…! Lomba Vlog 2018: Rekam Video Pertemuan/ Kegiatan APP di Lingkungan/ Wilayah Anda Read More »

IKUTI…! Lomba Koor Lingkungan/ Wilayah Bersama RT/RW – Lintas Agama/ Suku

Koor dibentuk di lingkungan atau wilayah dengan sebisa mungkin melibatkan warga RT atau RW setempat. Peserta Koor sedapat mungkin lintas agama/suku dan tercermin di dalam tayangan video Disarankan melibatkan RT/RW setempat Koor wajib menyanyikan lagu “KITA BHINNEKA, KITA INDONESIA” dan direkam dalam bentuk VIDEO menggunakan kamera Handphone atau Kamera Handycam atau Kamera apa saja. Setiap

IKUTI…! Lomba Koor Lingkungan/ Wilayah Bersama RT/RW – Lintas Agama/ Suku Read More »

Pemenang Lomba Desain Logo Tema Pastoral-Evangelisasi 2018 Keuskupan Agung Jakarta

Dalam rangka persiapan Tahun Pastoral –Evangelisasi 2018 yang memiliki tema “Amalkan Pancasila: Kita Bhinneka, Kita Indonesia” maka KAJ telah mengadakan Lomba Desain Logo. Lomba ini diikuti oleh lebih dari 30 peserta. Adapun pemenangnya adalah Andi Suciadi dari Paroki Tangerang, Hati Santa Perawan Maria Tak Bernoda (HSPMTB). KAJ mengucapkan terimakasih kepada semua peserta yang terlibat dalam lomba logo tahun

Pemenang Lomba Desain Logo Tema Pastoral-Evangelisasi 2018 Keuskupan Agung Jakarta Read More »

Scroll to Top