aspranoto

Renungan “World Marriage Day 2020” di Gereja Katholik Sta. Odilia – Citra Raya

    Minggu, 16 Februari 2020, misa pagi jam 09:00 atas prakarsa Seksi Kerasulan Keluarga ( SKK ) Paroki Santa Odilia telah mengadakan pembaharuan janji Perkawinan untuk para pasangan suami istri ( pasutri ) beserta putra dan putrinya. Peserta sekitar 89 pasutri yang mendaftar dan lebih dari itu yang ikut merayakannya. Hal tersebut sebagai ungkapan […]

Renungan “World Marriage Day 2020” di Gereja Katholik Sta. Odilia – Citra Raya Read More »

Apa yang dapat kulakukan ketika Yesus menjadi “Tunawisma”

Bilamana kita berkunjung ke Gereja Katedral Jakarta “ Gereja Santa Maria diangkat ke Surga “saat ini, maka disebelah kanan bangunan gereja akan tampak sebuah patung seseorang yang tertidur disebuah bangku taman dengan ukuran yang proposional, sehingga memang mirip dengan kondisi sebenarnya. Patung tersebut disebut dengan nama patung “ Yesus Tunawisma” Patung ini adalah sebagai penanda

Apa yang dapat kulakukan ketika Yesus menjadi “Tunawisma” Read More »

Semangat pelayanan tak kenal masa “Latihan Koor Lansia ADI YUSWO”

Ketika pagi hari, apa lagi dihari libur adalah saat-saat yang tepat untuk bermalas-malasan, bagi sebagian orang diantara kita. Namun tidak demikian halnya dengan Opa dan Oma yang tergabung dalam kerukunan Lansia “ Adi Yuswo” Paroki Sta. Odilia. Sabtu pagi, 15 Februari 2020, terdengar di dalam gereja, sayup-sayup alunan lagu-lagu rohani dan sesekali diawali dengan penyamaan

Semangat pelayanan tak kenal masa “Latihan Koor Lansia ADI YUSWO” Read More »

Kunjungan Orang Sakit “Legio Maria” Wilayah Solear dan Balaraja

“ Sebab ketika Aku lapar, kamu memberi Aku makan; ketika Aku haus, kamu memberi Aku minum; ketika Aku seorang asing, kamu memberi Aku tumpangan; ketika Aku telanjang, kamu memberi Aku pakaian; ketika Aku sakit, kamu melawat Aku; ketika Aku di dalam penjara, kamu mengunjungi Aku “. ( Mat 25:35-36) Sebuah Komunitas Pelayanan “ Legio Maria”

Kunjungan Orang Sakit “Legio Maria” Wilayah Solear dan Balaraja Read More »

Rapat DPP, Minggu 9 Februari 2020, Paroki Sta. Odilia – Citra Raya

Sebagaimana kita berdoa, adalah bentuk komunikasi kita terhadap Allah sehingga segala keluh kesah, ungkapan terima kasih atau bahkan permasalahan-permasalahan kita, harus senantiasa kita sampaikan dan ungkapkan kepada Allah Sang Pencipta, sehingga perziarahan kita didunia ini bisa berjalan sesuai dengan kehendak-Nya. Begitu pula dalam skala yang berbeda, hubungan antara Dewan Paroki di tingkat pusat, segenap seksi-seksi

Rapat DPP, Minggu 9 Februari 2020, Paroki Sta. Odilia – Citra Raya Read More »

Legio Maria Junior, Paroki Sta. Odilia “Ziarek Ulang Tahun ke 8”

  Bertepatan dengan “ Hari Orang Sakit Sedunia “ ( 11 Februari 2020 ) sekaligus Ulang Tahun Legio Maria Junior Sta. Odilia – Citra Raya, rekan-rekan Muda yang tergabung dalam “ Legio Maria Junior “ telah sama-sama meluangkan waktu untuk berdoa bersama dalam bentuk Ziarah dan Rekoleksi ( Ziarek ) di Gua Maria Karmel –

Legio Maria Junior, Paroki Sta. Odilia “Ziarek Ulang Tahun ke 8” Read More »

Misa lingkungan dan pemberkatan rumah, Lingk. Sto. Yohanes, Wil. Citra 3

“Rumahku adalah istanaku” demikianlah sukacita yang terjadi di keluarga Ibu Manurung, Blok M1,Perumahan GMC, Panongan pada saat pemberkatan tempat tinggalnya. Bertepatan dengan Misa Lingkungan di lingkungan Sto. Yohanes di Graha Mitra Citra, Panongan, wilayah Citra 3,  telah diselenggarakan pula pemberkatan rumah Kel. Ibu Manurung di Perumahan GMC, Blok M1, pada hari Rabu, 22 Januari 2020.

Misa lingkungan dan pemberkatan rumah, Lingk. Sto. Yohanes, Wil. Citra 3 Read More »

Misa Natal dan mengawali tahun baru 2020, Paguyuban Adi Yuswo, Sta. Odilia – Citra Raya

Jiwa tetap semangat dan sukacita dapat juga kita tumbuhan ketika dapat berkumpul bersama-sama dalam sebuah komunitas yang sehati, senasib dan sepenanggungan dengan apa yang sama-sama dialaminya. Begitu juga dengan apa yang telah dirasakan bagi bapak, ibu, oma dan opa dalam perayaan dan misa bersama yang diadakan pada hari Sabtu Tgl 11 Januari 2020, pukul 09.00

Misa Natal dan mengawali tahun baru 2020, Paguyuban Adi Yuswo, Sta. Odilia – Citra Raya Read More »

Pertemuan rutin WKRI, ranting Lingk. Gabriel, Minggu 12 Januari 2020

Pertemuan rutin WKRI Ranting Gabriel kali ini diadakan di kediaman Kel. Ibu Santi, Perumahan Harmoni Extensen, Citra Raya,  Lingkungan Gabriel, wilayah Citra 3,  Paroki Sta. Odilia Citra Raya, Minggu 12 Januari 2020. Pertemuan diadakan disamping kegiatan arisan sebagai sarana menjalin silaturahmi juga untuk menjalin komunikasi yang senantiasa update, kali ini dihadiri oleh 23 peserta. Dan

Pertemuan rutin WKRI, ranting Lingk. Gabriel, Minggu 12 Januari 2020 Read More »

Keterbatasan biaya, tak surutkan semangat berlomba, Lingk. Sto.Lukas

Sukacita persiapan dan lomba menghias pohon Natal, Bapak, Ibu dan adik-adik di Lingkungan Santo Lukas, wilayah Citra 3, dalam mengikuti lomba membuat pohon natal untuk kemeriahan Natal 2019 di Gereja Sta. Odilia Citra Raya, meskipun dengan keterbatasan biaya dan tenaga, namun tetap dengan semangat dan kompak, terlepas seusai menunaikan tugas kor, misa ke 2, minggu,

Keterbatasan biaya, tak surutkan semangat berlomba, Lingk. Sto.Lukas Read More »

Pertemuan Minggu Adven 3, Lingk Sto. Lukas, minggu 15 Desember 2019

Dalam pertemuan memasuki masa Adven 2019 ini, pertemuan Adven 3, di lingkungan Santo Lukas diselenggarakan di rumah Kel. Bapak Agustinus Yulianto, Serdang Asri 1, Blok H7 / 7. Jam 19:30 – 21:30 Ibadat diawali dengan penyalaan Lilin ke 3 warna Pink / Merah Jambu, dan mempunyai arti “ Sukacita”, dimana kita bersama-sama bergembira untuk menyambut

Pertemuan Minggu Adven 3, Lingk Sto. Lukas, minggu 15 Desember 2019 Read More »

Sukacita minggu adven 2 – Lingk. Sto. Lukas

Keceriaan pertemuaan Minggu Adven 2, di lingkungan Sto. Lukas, Wilayah Citra 3, Selasa, 10 Desember 2019, tema ” Keadilan Diwujudkan Dari Keluarga” Tempat : Keluarga Ibu Agung, Serdang Asri 1, Blok A11 / 21. Semoga komitment dan niat kita yang telah kita sepakati dan kita bangun di setiap tema di minggu adven akan menjadikan kita

Sukacita minggu adven 2 – Lingk. Sto. Lukas Read More »

Pertemuan Minggu Adven 2, Lingk Sto. Lukas, 10 Desember 2019

Dalam pertemuan memasuki masa Adven 2019 ini, pertemuan Adven 2, di lingkungan Santo Lukas diselenggarakan di rumah Kel. Ibu Agung, Serdang Asri 1, Blok A11/21. Jam 19:30 – 21:30 Ibadat diawali dengan penyalaan Lilin Ungu ke 2, dan mempunyai arti “ Kesetiaan” dan “Cinta” , kita diajak untuk tetap setia mempersiapkan hati kita untuk jalan

Pertemuan Minggu Adven 2, Lingk Sto. Lukas, 10 Desember 2019 Read More »

Pertemuan Adven 1, Lingk. Sto. Lukas, Jumat 29 November 2019

Dalam pertemuan memasuki masa Adven 2019 ini, pertemuan Adven 1, di lingkungan Santo Lukas dilaksanakan di Rumah Kel. Susilo P, Serdang Asri 1, Blok I4/3. Jam 19:30 – 21:00 Ibadat dibawakan oleh Bapak Yohannes. S dan Ibu Astuti, dan permainan dipandu oleh Kakak / Ibu Arin. Tema “ Keadilan Dirindukan Semua Orang” dan dimulai dari

Pertemuan Adven 1, Lingk. Sto. Lukas, Jumat 29 November 2019 Read More »

Program Katekese Prodiakon – Paroki Santa Odilia

Ringkasan Program pembinaan dan kaderisasi katekese Prodiakon Gereja Santa Odilia Paroki Citra Raya, diadakan untuk semua Prodiakon masa bakti 2018 – 2021. Program dilaksanakan dalam 5 kali pertemuan dengan masing masing pertemuan sekitar 4 jam. Pertemuan dilakukan satu kali dalam satu bulan sejak bulan Mei 2019. Pembawa materi diambil dari internal Paroki yang sudah menjalani

Program Katekese Prodiakon – Paroki Santa Odilia Read More »

Ngopi Bareng “lingkungan Sto. Lukas” Minggu, 24 November 2019

Sudah hampir 1 tahun kegiatan routin “ Ngopi Bareng” dilakukan di Lingkungan Sto. Lukas – Serdang Asri 1 dan 3. Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi Bapak-bapak ( sebagai Kepala Keluarga ) semua warga di lingkungan Santo Lukas. Diadakan normalnya di awal bulan, yang jatuh di hari Sabtu / Minggu, sehubungan dengan adanya aktifitas Bulan

Ngopi Bareng “lingkungan Sto. Lukas” Minggu, 24 November 2019 Read More »

Sukacita yang tersisa dari “Pesta Nama Lingk. Sto.Lukas’ 18 Oktober 2019

Walaupun terpinggir namun tidak yang terlupakan, begitulah suasana Pesta Nama Lingkungan Sto. Lukas Penginjil yang berlangsung pada hari Jumat malam, 18 Oktober 2019, jam 19:00 -23:30, yang terletak di pinggir kawasan Citraraya, perumahan Serdang Asri 1 dan 3. Puji Tuhan , kemeriahan Pesta Nama tersebut makin terasa dengan hadirnya para undangan dari DPH, para ketua

Sukacita yang tersisa dari “Pesta Nama Lingk. Sto.Lukas’ 18 Oktober 2019 Read More »

“Berhikmat dalam Kebhinekaan” Pesta Nama Lingk. Sto. Lukas Penginjil, Serdang Asri 1 & 3, Wil. Citra 3

Puji Syukur dan terima kasih kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kasih atas Kasih Karunia-Nya, sehingga malam ini Jumat, 18 Oktober 2019, umat lingkungan Santo Lukas Penginjil dapat menyelenggarakan dan memeriahkan Pesta nama Lingkungan yang ke 21 di lapangan Serdang Asri 3 Blok R, Ciakar Tangerang, dengan tema “ Berhikmat dalam Kebhinekaan” Lingkungan Sto. Lukas

“Berhikmat dalam Kebhinekaan” Pesta Nama Lingk. Sto. Lukas Penginjil, Serdang Asri 1 & 3, Wil. Citra 3 Read More »

Lingk. Sto. Lukas Penginjil, Wil. Citra 3, Doa Rosario hari ke 14.

Doa Rosario hari ke 14, Senin 14 Oktober 2019, Jam 19:30 di Lingkungan St. Lukas kali ini diadakan di rumah keluarga Bp. Yohanes John, Serdang Asri 1 Blok I4/11 ( sebagaimana biasanya selama ini Devosi Doa Rosario bulan Oktober 2019 dilakukan setiap hari dengan tempat bergilir bagi umat lingkungan St. Lukas ). Malam itu Doa

Lingk. Sto. Lukas Penginjil, Wil. Citra 3, Doa Rosario hari ke 14. Read More »

Lingk. St. Lukas Penginjil – Serdang Asri 1 & 3, Wil. Citra 3 – Doa Rosario hari ke 10.

Kamis, 10 Oktober 2019, Jam 19:30 devosi Doa Rosario hari ke 10. Walaupun hujan turun tidak mengurangi semangat umat lingkungan St. Lukas Penginjil di Serdang Asri 1 & 3, justru hujan tersebut telah dinanti-nanti dan berkah bagi warga Serdang Asri setelah hampir 2 bulan kekurangan air, sebab pasokan air PAM yang hanya bisa dinikmati 2

Lingk. St. Lukas Penginjil – Serdang Asri 1 & 3, Wil. Citra 3 – Doa Rosario hari ke 10. Read More »

Scroll to Top